Utan Kaliki - Di artikel ini kita bakal backup IMEI di POCO M5S nih. Backup IMEI ini salah satu hal yang wajib kita lakuin ya terutama buat kalian yang pengen oprek atau modifikasi sistem di POCO M5S.
Ini wajib karena sama dengan yang uda kita tahu, HP dengan chipset MediaTek itu lebih rawan IMEI hilang. Bahkan kalo ga dioprek pun, sebenarnya tetap disaranin backup IMEI sih karena di beberapa kondisi, kadang ada device yang IMEInya hilang juga setelah update MIUI atau HyperOS.
Baca Juga : Tanggal Rilis HyperOS 2.0
POCO M6 Ditenagai MediaTek Helio G91 Ultra dan Dukungan Kamera 108MP! |
Nah, buat backup IMEI di POCO M5S, HP kita uda harus UBL dan terinstall TWRP ya dan nantinya kita butuh 1 file, IMEI Backup.
Detail lengkap Cara Backup dan Restore IMEI di POCO M5S, bisa kalian cek di bawah ini.
Baca Juga : Perbedaan MediaTek Helio G91 Ultra dan MediaTek Helio G88
POCO M6 Pro, POCO M Series Pertama dengan Dukungan Kamera 64MP OIS! |
Cara Restore IMEI POCO M5S :
- Install PdaNet
- Ekstrak Platform Tools jadi 1 folder.
- Matikan HP dan masuk ke dalam mode fastboot
- Sambungkan HP ke PC atau laptop
- Pindahkan file backup IMEI POCO M5S ke dalam folder Platform Tools
- Buka folder Platform Tools dan buka cmd
- Ketikkan fastboot reboot fastboot untuk masuk di fastbootD
- Ketikkan command berikut di dalam cmd
fastboot flash persist persist.img
fastboot flash protect2 protect2.img
fastboot flash nvcfg nvcfg.img