Utan Kaliki - Akhir-akhir ini lagi rame banget soal KernelSU atau metode root terbaru untuk smartphone Android. Secara umum, KernelSU ini mirip dengan Magisk yang beberapa tahun belakangan kita gunakan untuk melakukan proses root. Tapi KernelSU ini diklaim lebih aman dibanding Magisk dan penerapannya juga ga begitu ribet.
Di artikel ini Utan bakal share nih cara root KernelSU di Redmi 9. Sebelum lanjut melakukan root KernelSU di Redmi 9, perlu dicatat bahwa KernelSU ini hanya support untuk smartphone atau device yang kernelnya sudah mendukung KernelSU. Ini kebanyakan ditemukan di custom kernel keluaran terbaru.
Baca Juga : Custom Rom POCO X5 Pro
POCO X5 5G, HAPE Worth It Ga Bikin Worry! |
Untuk Redmi 9 sendiri, proses root uda bisa dilakukan dengan KernelSU dengan catatan uda menggunakan MyGO kernel. Mungkin masih ada kernel lain yang support KernelSU di Redmi 9 tapi sejauh ini, yang Utan temuin baru MyGO Kernel aja.
Nah, cara yang ada di artikel ini nantinya bisa kalian terapin juga di smartphone atau device lain, tapi dengan catatan kernel yang digunakan sudah mendukung KernelSU.
Baca Juga : KernelSU POCO X3 NFC
Detail cara root KernelSU di Redmi 9 dan semua Android bisa kalian cek di bawah ini.
POCO F5, HAPE dengan Snapdragon 7+ Gen 2 Pertama dan Termurah di Indonesia! |